Sahee Share kali ini akan membahas Blog yang di brantas oleh google panda 4.0. Udah tahu apa itu google panda ? apa sih google panda , apa tugas dari google panda ini.
Google panda salah satu algoritma google yang akan di rilis di bulan februari tahun 2011. Google panda ini di rilis oleh google karena banyak keluhan - keluhan para webmaster dan blogger yang merasa situs mereka yang seharusnya pada peringkat pertama, Kemudian merosot jauh dari peringkat page google.

Google panda juga memberantas sejumhalah blog/web yang di anggap tidak berkualitas , apa maksuda dari tidak berkualitas ini , Ada kriteria kriteri yang aka saya jelaskan kepada agan semua ciri - ciri web/blog yang tidak berkualitas,
Google panda tidak hanya mencari blog / web yang berkualitas bahakan blog / web yang menjadi page one google juga menurun trafik & peringkatnya oleh google panda ini karena blog/web tersebut di anggap spam!

Inti dari google panda ini yaitu menggeser jauh artikel - artikel yang tidak berkualitas yang berada di peringat 1 ! Page one google ! Karena pengunjung / visitor yang mencari sebuah informasi tetunya memilih dari situs - situs yang tersaring dalam page one google , Maka dari itu google panda ini akan mengusir blog/web yang tidak berkualitas.



Kriteria Blog yang akan di hukum google panda 



1) Terdeteksi Copy Paste 

Dari mana google panda tau blog yang copy paste ? hai ! Robot google itu pintar , Siapa yang duluan mempublikasikan sebuah konten maka itu lah konten original yang sudah tersimpan di arsip google , Para blog copy paste pasti akan segera tertangakap karena banyak duplikat - duplikat konten yang terdeteksi sama. Nah ini salah satu blog/web yang akan di hukum google panda dengan menghilangkan trafik dan menjauhkan dari page rangking google , hahah kasian !


2) Terlalu Banyak Iklan Pada Blog 


Ingat terlalu banyak iklan pada blog juga akan di anggap spam bagi google panda , karena dalam sebuah blog/web yang harus disajikan adalah konten yang menarik & berkualitas tentunya.Blog yang terlalu banyak iklan dianggap spam !!! , Agar tidak mengecewakan pengunjung yang datang ke situs tersebut hanya karena terlalu banyak iklan yang bertebaran di satu halaman blog tersebut . Pikir lagi ya gan kalau mau di pasang iklan terlalu banyak ,bukanya blog menjadi page one malah hilang dari serach engine google.


3) Loading lama pada Blog


Loading juga berpengaruh pada sasaran yang di cari oleh google panda , Untuk mengurangi loading lama pada web/blog gunakanlah tempalte blog yang Seo Friendly berukuran sedang jangan terlalu besar karena hanya akan memperlama loading pada blog.

4) Konten Yang Tidak Berkualitas 


Ya maksud dari Konten yang tidak berkualitas di sini yaitu penulis hanya memperdulikan jumlah artikel dari pada kualitas dari kontent tersebut , Tatalah sebagus mungkin serapi mungkin artikel yang anda tulis , Gunakan ejaan kata pada blog dengan baik dan benar sesuai eyd , buatlah konten anda minimal 300 kata ke atas kalau belum 300 tambahkan lah kata - kata yang sekiranya bermanfaat agar blog anda tidak jadi incaran google panda.


5) Blog Yang di Optimasi Secara Berlebihan

Maksud dari blog yang di optimasi secara berlebihan di sini adalah blog yang suka mengoptimasi alamat web nya secara berlebihan agar menjadi peringat 1 di google , Seperti terlalu sering submit blognya ke situs situs besar , terlalu sering menebar link , alamat blog terlalu sering di ping goole search dll .Intinya adalah jangan terlalu berlebihan untuk Seo pada blog anda karena hanya akan menjadi spam bagi google panda.